Refleksi topik 3 asesmen literasi membaca

1. Yang dapat dipelajari dari topik ini adalah: Literasi membaca akan menumbuhkan semangat membaca oleh peserta didik karena memaksa mereka untuk membaca secara keseluruhan

2. Saya setuju bahwa kompetensi literasi tidak dapat dikembangkan hanya melalui latihan soal ujian karena kita tidak harus menunggu ujian untuk membaca. Kegiatan literasi harus dibiasakan setiap hari. Kegiatan literasi merupakan kunci untuk mendapatkan informasi, menganalisis, dan mengambil kesimpulan dari literasi